13 Alat Pintar yang Jarang ditemui Di Indonesia

13 Alat Pintar yang Jarang ditemui Di Indonesia


Zaman mulai berubah, dalam kehidupan sehari-hari kita memerlukan produk pintar yang bisa membantu kita sesuai dengan fungsinya. Namun kali ini akan kalian lihat beberapa produk pintar yang tidak biasa dan langka untuk dijumpai

1. Penstabilo

A highlighter that uploads scanned text to your computer.

dengan alat ini anda bisa langsung mengirimkannya ke komputer

2. Cetakan Kue

A cake mold for individual slices.

untuk mencetak kue berbagai rasa dalam 1 cetakan

3. Pembersih Sapu

A dustpan that cleans your broom.

untuk membersihkan sapu yang kotor karna debu atau sampah yang menempel pada sapu.

4. Mode microchip pada mangkuk makanan hewan

A microchip-activated pet food bowl.

jadi kita yang mengatur untuk membuka tempat makanannya.

5. Side

Sheets that actually tell you how to orient them.

alat ini untuk memberi tau arah kita memasang sebuah bed cover,side yang berarti masang ke sisi kanan atau sisi kiri(ada juga versi top dan bottom)

6. Lampu Led pada Kran Air

An LED faucet that makes hot water look red and cold water look blue.
Anda bisa membedakan mana air panas dan mana air dingin dengan lampu LED tersebut.

7. Pancuran dengan Speaker Nirkabel

A dual showerhead/wireless speaker.
Pancuran ganda dengan speaker nirkabel

8. Bantal Tiup berbentuk Dasi

An inflatable pillow tie.
bisa digunakan bila anda capek atau lelah dikantor untuk beristirahat.

9. Net Bulutangkis Portable

A freestanding badminton net.
net bulu tangkis yang bisa dibawa kemana mana untuk berlibur.

10. Kait untuk membawa tas lebih mudah

A hook that makes carrying a ton of bags way easier and more comfortable.
memudahkan anda membawa banyak barang belanjaan atau tas.

11. Pod Laundry Portable

A portable laundry pod.
tempat cuci yang bisa dibawa untuk berlibur

12. Pemegang Buku

A hands-free book holder.
memudahkan anda untuk membaca tanpa harus memegang bukunya.

13. Razor Pad

A razor pod that protects blades and keeps them sharp.
alat ini melindungi pisau dan membuat mata pisau tetap tajam

0 komentar:

Posting Komentar

More

Whats Hot