Gorila Sebut Manusia Bodoh, Karena Tidak Bisa Menjaga Bumi
Seekor gorila tua berusia 44 tahun bernama Koko membuat video pesan Tahun Baru 2016. Dalam video pesannya, Koko, mengatakan bahwa dia menyukai bunga, binatang dan juga manusia.
Tetapi di akhir videonya, Gorila yang disebutkan mulai belajar bahasa semenjak usia setahun ini mengungkap kemarahan sekaligus kesedihannya.
Tetapi di akhir videonya, Gorila yang disebutkan mulai belajar bahasa semenjak usia setahun ini mengungkap kemarahan sekaligus kesedihannya.
Koko mengaku kecewa dengan sikap bodoh manusia yang merusak bumi. Video yang sudah di-share ribuan kali tersebut adalah hasil produksi kerja sama NOE Conservation, berbasis di Prancis dan Gorilla Foundation yang berpusat di California.
NOE Conservation dikenal sebagai organisasi yang fokus menjaga keanekaragaman hayati. Sedang, Gorilla Foundation adalah organisasi yang peduli dengan Gorilla, di mana Koko disebutkan sudah tinggal bersama mereka sejak 1979.
NOE Conservation dikenal sebagai organisasi yang fokus menjaga keanekaragaman hayati. Sedang, Gorilla Foundation adalah organisasi yang peduli dengan Gorilla, di mana Koko disebutkan sudah tinggal bersama mereka sejak 1979.
0 komentar:
Posting Komentar